Senin, 08 Oktober 2012

Makna Sumpah PeTua

Catatan hari Sumpah Pemuda 28 Oktober
Oleh : Denanto Heryawan
   Sebuah ungkapan klasik, telah berulangkali di sebutkan bahwa sejarah perjalanan bangsa Indonesia sejatinya tidak lepas dari keberadaan dan peran Pemuda. Di Republik ini, peran pemuda sangat jelas terlihat pada awal perjuangan kemerdekaan, masa kemerdekaan itu sendiri, dan pasca kemerdekaan bangsa. Singkat kata, dari prosesi tahapan-tahapan momentum kebangsaan, kita akan selalu menemui jejak tapak eksponen kepemudaan.

Untuk melihat lebih lanjut silahkan download  Di sini
password : denanto

Tidak ada komentar:

Posting Komentar